Meningkatkan Sistem Pelayanan Posyandu Desa Selat Mendaun

19 November 2024
Administrator
Dibaca 65 Kali
Meningkatkan Sistem Pelayanan Posyandu Desa Selat Mendaun

Karimun, Selat Mendaun.id – Desa Selat Mendaun, Kabupaten Karimun Kepulauan Riau menyelengarakan kegiatan penyerahan operasional posyandu melur dan posyandu seroja tahun anggaran 2024 pada, Selasa (19/11/2024).

Penyelengaraan operasional posyandu Desa Selat Mendaun Dilaksanakan di Kantor Desa Selat Mendaun RT 002 RW 002, Rusli, S.H dan di terima Oleh Kader Posyandu melur dusun 1 dan Kader Posyandu seroja Dusun 2.

Dalam penyerahannya, Kepala Desa Selat Mendaun Rusli S.H Mengatakan Bahwa kegiatan penyelengaraan operasional posyandu desa selat mendaun, bisa lebih meninggkatkan sistem pelayanan posyandu.

 “kader posyandu yang telah menerima operasional posyandu bilsa lebih meningkatkan sistem pelayanan posyandu dan bisa berkoordinsai baik bersama pemerentah desa karena penerapan posyandu harus ada dukungan lebih dari pemerintah desa” kata Rusli,  S.H

Rusli, S.H Juga mengatakan kepada kader posyandu supaya oprasional yang diberikan bisa dipergunakan sebaik munkin.

Selain penyerahan Operasional posyandu Pemerintah Desa Selat Mendaun Juga Memberikan sapras untuk posyandu yaitu papan struktur posyandu. dan kader posyandu juga mengucapkan banyak terima kasih kepada Pemrintah Desa Selat Mendaun.

 

 

Penulis: Galit